Pusat Bantuan > Apakah Bisa Mengajukan Kembali Meskipun Masih Memiliki Sisa Angsuran/Belum Lunas?
Apakah Bisa Mengajukan Kembali Meskipun Masih Memiliki Sisa Angsuran/Belum Lunas?
Kamu dapat menggunakan Danacita sebagai solusi pembayaran kuliah sampai lulus, dengan melakukan pengajuan kembali di setiap semesternya. Dengan syarat sudah melakukan pembayaran untuk angsuran di bulan kamu mengajukan.